Meski diguyur Hujan Semalaman,Masyarakat Tetap Antusias Datangi TPS
Aceh tamiang,Media kpk.co.id.–
Pesta demokrasi serentak di Indonesia ,Kabupaten Aceh,dalam pemilihan calon Bupati dan Wakil Bupati diguyur hujan semalam ,kondisi cuaca tersebut tak membuat surut masyarakat mendatangi masing-masing TPS untuk memilihkan calon kepala daerah tersebut.
Aceh tamiang,sendiri berhadapan dengan kotak kosong,pilihan hati masyarakat tetap ke nomor satu yakni calon Bupati Armia Fahmi dan calon Wakil Bupati ,Ismail.
Salah satu masyarakat Desa Bukit Tempurung,kepada Awak Media ini mengatakan”meski hujan seharian dari semalam tapi kami tetap tunaikan hak kami sebagai daftar pemilih tetap di Desa kami,dan kami datang karena jargon kami Armia Fahmi-Ismail duduk sebagai orang nomor satu di Kabupaten Aceh”.
Apa harapan anda ketika Armia Fahmi menang dan duduk sebagai Bupati Aceh Tamiang ,dijawab oleh masyarakat itu lagi”kami yakin ditangannya perekonomian kabupaten Aceh Tamiang berkembang berdasarkan latar belakang dia seorang pensiunan jenderal kepolisian”.(Agus)